Ruku` ke 413 Surah Fussilat ~ My QUR`AN

بِسْمِ ٱللَّهِ ٱلرَّحْمَٰنِ ٱلرَّحِيمِ

حٰمۤ ۚ ١

ID Translation Haa Miim.

EN Translation Ha. Mim.

تَنْزِيْلٌ مِّنَ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ ۚ ٢

ID Translation Diturunkan dari Tuhan Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.

EN Translation THE BESTOWAL from on high [of this revelation] issues from the Most Gracious, the Dis­penser of Grace:

كِتٰبٌ فُصِّلَتْ اٰيٰتُهٗ قُرْاٰنًا عَرَبِيًّا لِّقَوْمٍ يَّعْلَمُوْنَۙ ٣

ID Translation Kitab yang dijelaskan ayat-ayatnya, yakni bacaan dalam bahasa Arab, untuk kaum yang mengetahui,

EN Translation a divine writ, the messages whereof have been clearly spelled out as a discourse in the Arabic tongue for people of [innate] knowl­edge,

بَشِيْرًا وَّنَذِيْرًاۚ فَاَعْرَضَ اَكْثَرُهُمْ فَهُمْ لَا يَسْمَعُوْنَ ٤

ID Translation yang membawa berita gembira dan yang membawa peringatan, tetapi kebanyakan mereka berpaling, tidak mau mendengarkan.

EN Translation to be a herald of glad tidings as well as a warning. And yet, [whenever this divine writ is offered to men,] most of them turn away, so that they cannot hear [its message];

وَقَالُوْا قُلُوْبُنَا فِيْٓ اَكِنَّةٍ مِّمَّا تَدْعُوْنَآ اِلَيْهِ وَفِيْٓ اٰذَانِنَا وَقْرٌ وَّمِنْۢ بَيْنِنَا وَبَيْنِكَ حِجَابٌ فَاعْمَلْ اِنَّنَا عٰمِلُوْنَ ٥

ID Translation Mereka berkata: "Hati kami berada dalam tutupan (yang menutupi) apa yang kamu seru kami kepadanya dan telinga kami ada sumbatan dan antara kami dan kamu ada dinding, maka bekerjalah kamu; sesungguhnya kami bekerja (pula)".

EN Translation and so they say, [as it were:] “Our hearts are veiled from whatever thou callest us to, [O Muhammad,] and in our ears is deafness, and between us and thee is a barrier. Do, then, [whatever thou wilt, whereas,] behold, we shall do [as we have always done]!”

قُلْ اِنَّمَآ اَنَا۟ بَشَرٌ مِّثْلُكُمْ يُوْحٰىٓ اِلَيَّ اَنَّمَآ اِلٰهُكُمْ اِلٰهٌ وَّاحِدٌ فَاسْتَقِيْمُوْٓا اِلَيْهِ وَاسْتَغْفِرُوْهُ ۗوَوَيْلٌ لِّلْمُشْرِكِيْنَۙ ٦

ID Translation Katakanlah: "Bahwasanya aku hanyalah seorang manusia seperti kamu, diwahyukan kepadaku bahwasanya Tuhan kamu adalah Tuhan yang Maha Esa, maka tetaplah pada jalan yang lurus menuju kepada-Nya dan mohonlah ampun kepada-Nya. Dan kecelakaan besarlah bagi orang-orang yang mempersekutukan-Nya,

EN Translation Say thou, [O Prophet:] “I am but a mortal like you. It has been revealed to me that your God is the One God: go, then, straight towards Him and seek His forgiveness!” And woe unto those who ascribe divinity to aught beside Him,

الَّذِيْنَ لَا يُؤْتُوْنَ الزَّكٰوةَ وَهُمْ بِالْاٰخِرَةِ هُمْ كٰفِرُوْنَ ٧

ID Translation (yaitu) orang-orang yang tidak menunaikan zakat dan mereka kafir akan adanya (kehidupan) akhirat.

EN Translation [and] those who do not spend in charity: for it is they, they who [thus] deny the truth of the life to come!

اِنَّ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا وَعَمِلُوا الصّٰلِحٰتِ لَهُمْ اَجْرٌ غَيْرُ مَمْنُوْنٍ ٨

ID Translation Sesungguhnya orang-orang yang beriman dan beramal saleh, mereka mendapat pahala yang tiada putus-putusnya".

EN Translation [But,] verily, they who have attained to faith and do good works shall have a reward unending!