Ruku` ke 135 Surah Al-A'raaf ~ My QUR`AN
بِسْمِ ٱللَّهِ ٱلرَّحْمَٰنِ ٱلرَّحِيمِ
قَالَ الْمَلَاُ مِنْ قَوْمِ فِرْعَوْنَ اِنَّ هٰذَا لَسٰحِرٌ عَلِيْمٌۙ ١٠٩
ID Translation Pemuka-pemuka kaum Fir'aun berkata: "Sesungguhnya Musa ini adalah ahli sihir yang pandai,
EN Translation The great ones among Pharaoh's people said: "Verily, this is indeed a sorcerer of great knowledge,
يُّرِيْدُ اَنْ يُّخْرِجَكُمْ مِّنْ اَرْضِكُمْ ۚ فَمَاذَا تَأْمُرُوْنَ ١١٠
ID Translation yang bermaksud hendak mengeluarkan kamu dari negerimu". (Fir'aun berkata): "Maka apakah yang kamu anjurkan?"
EN Translation who wants to drive you out of your land! " [Said Pharaoh:] "What, then, do you advise?"
قَالُوْآ اَرْجِهْ وَاَخَاهُ وَاَرْسِلْ فِى الْمَدَاۤىِٕنِ حٰشِرِيْنَۙ ١١١
ID Translation Pemuka-pemuka itu menjawab: "Beri tangguhlah dia dan saudaranya serta kirimlah ke kota-kota beberapa orang yang akan mengumpulkan (ahli-ahli sihir),
EN Translation They answered: "Let him and his brother wait awhile, and send unto all cities heralds
يَأْتُوْكَ بِكُلِّ سٰحِرٍ عَلِيْمٍ ١١٢
ID Translation supaya mereka membawa kepadamu semua ahli sihir yang pandai".
EN Translation who shall bring before thee every sorcerer of great knowledge."
وَجَاۤءَ السَّحَرَةُ فِرْعَوْنَ قَالُوْٓا اِنَّ لَنَا لَاَجْرًا اِنْ كُنَّا نَحْنُ الْغٰلِبِيْنَ ١١٣
ID Translation Dan beberapa ahli sihir itu datang kepada Fir'aun mengatakan: "(Apakah) sesungguhnya kami akan mendapat upah, jika kamilah yang menang?"
EN Translation And the sorcerers came unto Pharaoh [and] said: "Verily, we ought to have a great reward if it is we who prevail."
قَالَ نَعَمْ وَاِنَّكُمْ لَمِنَ الْمُقَرَّبِيْنَ ١١٤
ID Translation Fir'aun menjawab: "Ya, dan sesungguhnya kamu benar-benar akan termasuk orang-orang yang dekat (kepadaku)".
EN Translation Answered [Pharaoh]: "Yes; and, verily, you shall be among those who are near unto me."
قَالُوْا يٰمُوْسٰٓى اِمَّآ اَنْ تُلْقِيَ وَاِمَّآ اَنْ نَّكُوْنَ نَحْنُ الْمُلْقِيْنَ ١١٥
ID Translation Ahli-ahli sihir berkata: "Hai Musa, kamukah yang akan melemparkan lebih dahulu, ataukah kami yang akan melemparkan?"
EN Translation They said: "O Moses! Either thou shalt throw [thy staff first], or we shall [be the first to] throw."
قَالَ اَلْقُوْاۚ فَلَمَّآ اَلْقَوْا سَحَرُوْٓا اَعْيُنَ النَّاسِ وَاسْتَرْهَبُوْهُمْ وَجَاۤءُوْ بِسِحْرٍ عَظِيْمٍ ١١٦
ID Translation Musa menjawab: "Lemparkanlah (lebih dahulu)!" Maka tatkala mereka melemparkan, mereka menyulap mata orang dan menjadikan orang banyak itu takut, serta mereka mendatangkan sihir yang besar (mena'jubkan).
EN Translation He answered: "You throw [first]." And when they threw down [their staffs], they cast a spell upon the people's eyes, and struck them with awe, and produced mighty sorcery.
۞ وَاَوْحَيْنَآ اِلٰى مُوْسٰٓى اَنْ اَلْقِ عَصَاكَۚ فَاِذَا هِيَ تَلْقَفُ مَا يَأْفِكُوْنَۚ ١١٧
ID Translation Dan Kami wahyukan kepada Musa: "Lemparkanlah tongkatmu!". Maka sekonyong-konyong tongkat itu menelan apa yang mereka sulapkan.
EN Translation And [then] We inspired Moses, "Throw down thy staff!" -and lo! it swallowed up all their deceptions:
فَوَقَعَ الْحَقُّ وَبَطَلَ مَا كَانُوْا يَعْمَلُوْنَۚ ١١٨
ID Translation Karena itu nyatalah yang benar dan batallah yang selalu mereka kerjakan.
EN Translation whereupon the truth was established, and vain was proved all that they had been doing.
فَغُلِبُوْا هُنَالِكَ وَانْقَلَبُوْا صٰغِرِيْنَۚ ١١٩
ID Translation Maka mereka kalah di tempat itu dan jadilah mereka orang-orang yang hina.
EN Translation And thus were they vanquished there and then, and became utterly humiliated.
وَاُلْقِيَ السَّحَرَةُ سٰجِدِيْنَۙ ١٢٠
ID Translation Dan ahli-ahli sihir itu serta merta meniarapkan diri dengan bersujud.
EN Translation And down fell the sorcerers, prostrating themselves
قَالُوْٓا اٰمَنَّا بِرَبِّ الْعٰلَمِيْنَۙ ١٢١
ID Translation Mereka berkata: "Kami beriman kepada Tuhan semesta alam,
EN Translation [and] exclaiming: "We have come to believe in the Sustainer of all the worlds,
رَبِّ مُوْسٰى وَهٰرُوْنَ ١٢٢
ID Translation "(yaitu) Tuhan Musa dan Harun".
EN Translation the Sustainer of Moses and Aaron!"
قَالَ فِرْعَوْنُ اٰمَنْتُمْ بِهٖ قَبْلَ اَنْ اٰذَنَ لَكُمْۚ اِنَّ هٰذَا لَمَكْرٌ مَّكَرْتُمُوْهُ فِى الْمَدِيْنَةِ لِتُخْرِجُوْا مِنْهَآ اَهْلَهَاۚ فَسَوْفَ تَعْلَمُوْنَ ١٢٣
ID Translation Fir'aun berkata: "Apakah kamu beriman kepadanya sebelum aku memberi izin kepadamu?, sesungguhnya (perbuatan ini) adalah suatu muslihat yang telah kamu rencanakan di dalam kota ini, untuk mengeluarkan penduduknya dari padanya; maka kelak kamu akan mengetahui (akibat perbuatanmu ini);
EN Translation Said Pharaoh: "Have you come to believe in him ere I have given you permission? Behold, this is indeed a plot which you have cunningly devised in this [my] city in order to drive out its people hence! But in time you shall come to know, [my revenge]:
لَاُقَطِّعَنَّ اَيْدِيَكُمْ وَاَرْجُلَكُمْ مِّنْ خِلَافٍ ثُمَّ لَاُصَلِّبَنَّكُمْ اَجْمَعِيْنَ ١٢٤
ID Translation demi, sesungguhnya aku akan memotong tangan dan kakimu dengan bersilang secara bertimbal balik, kemudian sungguh-sungguh aku akan menyalib kamu semuanya".
EN Translation most certainly shall I cut off your hands and your feet in great numbers, because of [your] perverseness, and then I shall most certainly crucify you, in great numbers, all together! "
قَالُوْٓا اِنَّآ اِلٰى رَبِّنَا مُنْقَلِبُوْنَۙ ١٢٥
ID Translation Ahli-ahli sihir itu menjawab: "Sesungguhnya kepada Tuhanlah kami kembali.
EN Translation They answered: "Verily, unto our Sustainer do we turn-
وَمَا تَنْقِمُ مِنَّآ اِلَّآ اَنْ اٰمَنَّا بِاٰيٰتِ رَبِّنَا لَمَّا جَاۤءَتْنَا ۗرَبَّنَآ اَفْرِغْ عَلَيْنَا صَبْرًا وَّتَوَفَّنَا مُسْلِمِيْنَ ١٢٦
ID Translation Dan kamu tidak menyalahkan kami, melainkan karena kami telah beriman kepada ayat-ayat Tuhan kami ketika ayat-ayat itu datang kepada kami". (Mereka berdoa): "Ya Tuhan kami, limpahkanlah kesabaran kepada kami dan wafatkanlah kami dalam keadaan berserah diri (kepada-Mu)".
EN Translation for thou takest vengeance on us only because we have come to believe in our Sustainer's messages as soon as they came to us. O our Sustainer! Shower us with patience in adversity, and make us die as men who have surrendered themselves unto Thee!"