Surat At-Tur Ayat 11 ~ My QUR`AN

سْمِ ٱللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

فَوَيْلٌ يَّوْمَىِٕذٍ لِّلْمُكَذِّبِيْنَۙ ﴿١١﴾

ID Translation Maka kecelakaan yang besarlah di hari itu bagi orang-orang yang mendustakan,

EN Translation Woe, then, on that Day to all who give the lie to the truth –

Tafsir Dalam ayat ini Allah menerangkan kepada siapa azab itu ditimpakan setelah terjadinya guncangan langit dan beterbangan gunung-gunung yaitu kepada orang-orang pendusta yang bergelimang dengan kebatilan dan selalu menolak kebenaran serta tidak ingat akan adanya hari perhitungan dan tidak pernah takut akan adanya siksaan Tuhan.

Your browser doesn’t support HTML5 audio